Kali ini saya membahas tentang cara menggunakan dan mengaktifkan cheat ePSXe di Android anda. Langkah-langkah disertai gambar memudahkan anda. Kebetulan saya sedang mengaktifkan cheat pada game Harvest Moon Back to Nature. Yah langsung saja kita meluncuurr.
1. Copy file
SLUS_011.15.txt
2. Paste kan
ke Android anda di Internal/epsxe/cheats
3. Sentuh
gambar pojok bawah kiri untuk mengaktifkan.
4. Cheat
siap diaktifkan hanya tinggal menyentangi saja.
Cukup mudah bukan? Ternyata di Android juga bisa dipakai untuk cheat. Jika tak mau repot langsung saja mainkan gamenya lalu tampilkan menu seperti step ketiga, pilih cheat codes dan download. Pembahasan berikutnya mengenai Harvest Moon Back to Nature "Trik Memiliki Binatang Ternak Gratis Harvest Moon BTN", mengapa harus Harvest Moon? Yah karena lebih suka dan lebih mudah dan sepertinya akan lebih sering membahas tentang Harvest Moon :D













